Hari Ke-7 Retreat Bupati Dan Wakil Bupati Nias Utara Di Akmil Magelang.

NEWS51 Dilihat

Magelang, Yutelnews.com || Bupati Nias Utara Amizaro Waruwu dan Wakil Bupati Nias Utara Yusman Zega pada retreat Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah di Akademi Militer.Lembah Tidar Magelang, memasuki hari ketujuh pada Kamis (27/2/2025).

Sejumlah kegiatan akan dilakukan oleh Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah yang terdaftar mengikuti acara tersebut.

Pada hari ke-7 sampai pada penutupan Wakil Kepala Daerah akan mengikutinya

Susunan jadwal hari ketujuh orientasi kepala daerah (Retreat), di Magelang :

a. 05.30-06.00 WIB – Senam pagi
b. 06.00-07.00 WIB – Persiapan dan sarapan
c. 07.00-07.30 WIB – Apel pagi
d. 07.30-10.30 WIB – Komunikasi Politik dan Manajemen Perubahan
e. 17.15-18.15 WIB – Parade Senja
f. 19.00-21.00 WIB – Farewell Dinner.

Bupati Nias Utara dalam keadaan sehat selalu.

{K.Gea}

Posting Terkait

JANGAN LEWATKAN